Diingatkan Bawaslu Pematangsiantar Soal Netralitas ASN, Wali Kota: Sudah Surati Pimpinan OPD 

Vitrianda Hilba Siregar
Wali Kota Pematangsiantar Susanti Dewayani siap bersinergi dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) mensukseskan Pemilu 2024. Foto:Ist

PEMATANG SIANTAR,iNewsSiantar.id- Wali Kota Pematangsiantar Susanti Dewayani siap bersinergi dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) mensukseskan Pemilu 2024.

Kesiapan itu disampaikan Susanti saat menerima kunjungan silahturahmi pimpinan Bawaslu Pematangsiantar periode 2023-2028 yang baru dilantik di Jakarta, di ruang kerja wali kota, Kamis (7/9/2/2023).

Pada silahturahmi tersebut ,Wali Kota Susanti Dewayani didampingi  Kepada Badan Kesbangpol Ali Akbar, Kepala Bidang Politik Dalam NegeriJhon Rinaldi Sembiring.

Sedangkan Bawaslu Kota Pematangsiantar dipimpin Ketua Nanang Wahyudi Harahap di dampingi Koordinator Divisi Hukum, Pencegahan, Partisipasi Masyarakat dan Humas (HP2H) Franki D Sinaga; Kordinator Divisi Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa (P3S) Riky F Hutapea; Kordinator SekretariatIlham Harahap dan; Bendahara, Sri Ami.

Dalam pertemuan itu Wali Kota Susanti Dewayani mendukung tugas-tugas Bawaslu Pematang Siantar dalam mengawal pelaksaaan Pemilu berjalan dengan asas Langsung, Umum Bebas, Rahasia, Jujur dan Adil (Luber Jurdil).

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network