Suharso Monoarfa Menolak Digusur: Mukernas PPP Tidak Sah 

Achmad Al Fiqri
Suharso Monoarfa menolak digusur dari jabatannya sebagai ketua umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dalam mukernas di Serang, Banten. (Foto: Dok)

JAKARTA, iNewsSiantar.id - Suharso Monoarfa menolak digusur dari jabatannya sebagai ketua umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dalam mukernas di Serang, Banten.

Ketua DPP PPP yaifullah Tamliha telah menyampaikan surat klarifikasi kepengurusan Suharso Monoarfa ke Kemenkumham pada Kamis (8/9/2022). 

Surat klarifikasi itu dilayangkan menyusul pendaftaran kepengurusan PPP yang diketuai oleh Muhammad Mardiono ke Kemenkumham.  

"Mengingat Pak Suharso Monoarfa sedang menghadiri sidang Tingkat Menteri G20 di Pulau Belitung, maka kami DPP PPP sudah menyerahkan klarifikasi dengan Menkumham kemarin," kata Tamliha saat dihubungi, Jumat (9/9/2022). 

Tamliha menyatakan pelayangan surat klarifikasi itu didasarkan oleh sistem partainya. 

"Kami bekerja berdasarkan sistem, bukan tergantung pada keberadaan fisik seorang Ketua Umum," ucap Tamliha. 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network