Menteri ESDM Sebut Harga Pertalite Mau Turun, Kapak Pak?

Atikah Umiyani
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengemukakan kemungkinan penurunan harga BBM jenis Pertalite.Foto: Okezone.com

Perubahan harga pada seri-seri Pertamax dan Dex disesuaikan dengan tren fluktuasi, di mana harga Pertamax turun menjadi Rp13.350 per liter, Pertamax Green 95 menjadi Rp14.900 per liter, Pertamax Turbo menjadi Rp15.350 per liter, Dexlite menjadi Rp15.550 per liter, dan Pertamina Dex menjadi Rp16.200 per liter.

Harga-harga tersebut berlaku di provinsi dengan besaran pajak bahan bakar kendaraan bermotor (PBBKB) sebesar 5%, seperti di wilayah DKI Jakarta.

Namun, harga BBM jenis Pertalite dan BioSolar tetap tidak mengalami perubahan. Pertalite tetap dipertahankan pada harga Rp10.000 per liter dan BioSolar tetap di angka Rp6.800 per liter.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network