PKB Ungkap Masih Ada Pihak Ingin Penundaan Pemilu 2024 Terjadi

Felldy Utama
Wakil Ketua Umum (Waketum) PKB Jazilul Fawaid. Foto: Dok

Menurut dia, adanya hal tersebut menjadi beban bagi PKB, terlebih jika nanti MK memutuskan sistem pemilu tertutup. Nantinya, akan banyak para bakal calon anggota legislatif yang sudah menjalani tes di partai justru malah dirugikan.

"Sebab para calon ini yang sudah dites ini akhirnya kembali ke nomor urut. Jadi kompetensi dll tidak penting ketika nomor urut itu dilakukan atau dengan sistem tertutup," ujarnya.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network