Penyakit Tak Kunjung Sembuh Janda Buruh Tani di Simalungun Akhiri Hidup Minum Racun Hama

Ricky Fernando Hutapea
Jasad korban bunuh diri di Simalungun disemayamkan di rumahnya di kecamatan Gunung Malela.(iNews.id/Ist)

Informasi yang beredar di kalangan warga sekitar rumah korban, ibu 3 anak itu nekad mengakhiri hidupnya karena depresi ,penyakit lever yang diderita tak kunjung sembuh.

Kepala desa Margomulyo, Suwedi yang dikonfirmasi via telepon selular membenarkan warganya tewas karena minum racun hama.

" Benar korban warga desa Margumulyo, namun penyebab bunuh dirinya tidak tahu pasti, korban punya anak 3 orang dan suaminya sudah lebih dahulu meninggal dunia," ujar Suwedi.

Pihak Polres Simalungun melalui Kasie Humas Ipda Arwansyah Batubara mengatakan peristiwanya sudah ditangani Polsek Bangun.

" Sudah ditangani Polsek Bangun, kasus bunuh diri di kecamatan Gunung Malela," ujarnya singkat.

Editor : Riky Fernando Hutapea

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network