get app
inews
Aa Text
Read Next : TNI AU Siapkan Radar Thales Buatan Prancis Jaga IKN

HUT ke-77 TNI 5 Oktober 2022, Kopasgat Nyaris Hancurkan Pasukan Interfet Australia di Timor-Timur

Rabu, 05 Oktober 2022 | 10:40 WIB
header img
Kopasgat atau Komando Pasukan Gerak Cepat adalah pasukan elite TNI AU. Foto: Dok

Seorang prajurit Kopasgat dikejar oleh personel Interfet dengan senjata lengkap saat hendak kembali ke markas. Kendati demikian, kejadian ini tidak sampai menimbulkan kontak senjata.

Saat itu, pasukan baret jingga yang dipimpin Kapten Eka Bagus Laksana menjadi pasukan terakhir TNI yang tersisa di Bumi Lorosae.

Salah satu insiden lainnya adalah, saat kedatangan Pangkoopsau II Marsda Ian Santoso untuk bertemu Jenderal Interfet di ruang tunggu VIP bandara. Saat itu Panglima yang turun dari pesawat Hercules mendapat ancaman dari pasukan Interfet. Pasukan Ini mengarahkan senjata ke depan jenderal TNI AU tersebut.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut